Syarat dan Ketentuan wisata pulau seribu
Rekreasi wisata pulau seribu antara lain:
- Paket Wisata pulau tidung
- Paket Wisata pulau pari
- Paket Wisata pulau putri
- Paket Wisata pulau harapan
- Paket Wisata pulau pelangi
Syarat dan ketentuan reservasi liburan paket wisata pulau seribu :
Para Wisatawan diharapkan memahami syarat dan ketentuan untuk reservasi paket Wisata pulau seribu agar menghindari kemungkinan apabila terjadi kesalahpahaman yang tidak diinginkan di kemudian hari.- Wisatawan Mengisi & mengirimkan Data dengan benar ( Nama, Jumlah peserta, tanggal in / out )
- Harga paket wisata pulau seribu adalah sesuai dengan yang tercantum pada tiap Paket Wisata
- Harga Paket wisata Pulau Tidung sudah termasuk penjemputan di titik keberangkatan : Pantai Marina Ancol atau di Muara Angke
- Fasilitas Paket Wisata Pulau Tidung adalah sesuai dengan yang tertera Pada Ketentuan masing-masing Paket.
- Biaya Paket Wisata Pulau Tidung sudah termasuk Asuransi Jasa Rahardja
- Kami hanya menyediakan jasa pelayanan dan tidak bertanggung jawab atas kehilangan barang bawaan karena kelalaian dari peserta sendiri.
- Setiap peserta yang mengambil Paket Wisata pulau seribu, diharuskan membayar Uang Muka (dp)sebagai tanda jadi reservasi
- Jika terjadi pembatalan, Uang Muka hanya dapat di lakukan jika:
- Pembatalan di lakukan 5 hari sebelum kedatangan pada saat musim non liburan
- Pembatalan di lakukan 10 hari sebelum kedatangan pada saat musim liburan
- Lewat dari ketentuan 8A dan 8B, Uang Muka tidak dapat dikembalikan
- Pelunasan sisa pembayaran dari total harga paket akan diselesaikan pada saat kedatangan di Pulau Tidung atau melalui transfer via bank
- Kami hanya menerima pembayaran full sesuai total invoice yang diterima
note: untuk info lebih lanjut segera hub kami
Hp : ( 0856-19791-16)
email : meteoraku71@ymail.com
0 komentar:
Posting Komentar